Ekspedisi Musika Foresta: Achi Hardjakusumah Merayu Pohon Kemenyan (eps 2)

Video
16 November 2022 61 0
SUMATERA UTARA

Author

Admin

Administrator CDH

9

Untuk mengambil getah kemenyan, masyarakat adat Huta Tor Nauli di Tapanuli Utara, Sumatra Utara harus melakukan ritual untuk "merayu" pohon kemenyan. Seperti apa rayuannya dan bagaimana seorang musisi Achi Hardjakusumah ikut merayu pohon kemenyan? Temukan jawabannya dalam Web Series #MusikaForesta ini.

Suka Dengan Cerita Ini

Topik Berhubungan

Dukung Rambu Amy